ENERGI BERSIH INDONESIA
One stop energy services
Energi Bersih Indonesia (Enerbi) didirikan di Yogyakarta pada tanggal 12 November 2012.
Enerbi berdiri dengan sifatnya yang independen, profesional dan social enterpreneurship yang memiliki ruang lingkup kegiatan antara lain:
Enerbi berdiri dengan sifatnya yang independen, profesional dan social enterpreneurship yang memiliki ruang lingkup kegiatan antara lain:
Penelitian dan pengembangan energi terbarukan
Publikasi, sosialisai dan diseminasi energi terbarukan
Pengabdian dan peneratapan teknologi energi terbarukan di masyarakat
Visi
Mewujudkan kemandirian energi bangsa melalui konservasi energi dan pengembangan energi terbarukan di Indonesia
I am text block. Click edit button to change this text. Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Ut elit tellus, luctus nec ullamcorper mattis, pulvinar dapibus leo.
Misi
- Menjembatani masyarakat–industri–akademisi (masyarakat ilmiah) di Indonesia untuk konservasi energi dan pengembangan energi baru dan terbarukan
- Mendorong pemanfaatan sumber energi baru dan terbarukan berbasis potensi lokal oleh masyarakat maupun pemerintah
- Pembangunan kapasitas masyarakat tentang konservasi energi, energi baru dan terbarukan
- Mendorong penelitian dan pengembangan teknologi tepat guna yang ekonomis di bidang energi baru dan terbarukan.
- Menjadi pusat data dan informasi tentang potensi, teknologi, dan produk-produk energi terbarukan